ebook
Anak Kereta Api 3: Pria Tua di Kereta

Kategori: Fiksi | Penulis: E. Nesbit
eISBN: (dalam proses pengajuan) | Halaman: iv + 38 | File: PDF
Anak-anak mulai terbiasa dengan ketidakhadiran ayah Namun mereka yakin, lambaian cinta melalui Pria tua di Kereta akan sampai kepada ayahnya. Hingga suatu hari mereka menulis surat untuknya.