Kategori: Fiksi | Penulis: Fitria Julestri
eISBN: (dalam proses pengajuan) | Halaman: v + 179  | File: PDF


Dania dan teman-temannya memperjuangkan komunitas pecinta kucing yang berkomitmen menyelamatkan hewan-hewan terlantar. Namun, ketika fitnah dari sahabat lama Dania, Rea, mulai menyebar, komunitas mereka berada di ambang kehancuran. Dania, Zaki, dan yang lainnya harus bersatu untuk melindungi nama baik komunitas. Apakah Dania berhasil melewati semuanya di tengah kondisi kucing Feline kesayanganna yang tiba-tiba sakit?
 

Tersedia (silahkan klik) di: